20 Juni 2006

Agar web atau blog kita jadi terkenal

Tentunya dong web atau blog kita banyak dikunjungi orang dan terkenal. Hehehe dampaknya adalah kita jadi seperti seleb karena beritanya sering dilihat orang.. Sebenarnya bukan hanya itu tujuan kita tetapi web/blog terkenal dapat menarik perusahaan online maupun offline memasang iklan di web kita. Selain itu kita sering mendengar adsense, adword, Pay Per Click, dll yang dapat menghasilkan uang...



Disini ada cara yang sederhana (tingkat pemula) agar web kita jadi terkenal dan mudah dicari orang melalui- Promosikan melalui situs iklan gratisan seperti :
:
http://www.iklanbarisplus.com
http://www.iklangratis.com
dll

- Daftar ke search engine :
http://www.google.com/addurl.html
http://search.yahoo.com/info/submit.html
http://dmoz.org/add.html
http://www.scrubtheweb.com/addurl.html
http://www.searchindonesia.com/cgi-bin/links/add.cgi
http://www.growurl.com

- modifikasi META TAG html

meta tag adalah tag yang berada HTML kita yang berfungsi sebagai identitas web kita mulai dari isi dari werb, si pemilik web dan lain-lain. Dengan mengisikan deskripsi/kata dalam meta tag ini maka web kita akan mudah dicari melalui search engine.
Meta tag berada di antara tag

ini contoh nya :

Artikel Terkait :



1 komentar: